Pekerjaan Penanganan Longsor Ruas Marpoyan-MA Lembu-BTS Sumbar Dikerjakan Terkesan Asal Asalan

Dibaca sebanyak 533 kali
Pekanbaru | Yulius Halawa | Selasa, 06/02/2024 | 22:07:57 WIB
 

Realitaonline.com,Riau - Pekerjaan yang didanai Anggaran Pendapatan Belanja Negara(APBN) proyek Kementerian PUPR tahun 2022 untuk wilayah II Provinsi Riau diduga tidak sesuai dengan harapan masyarakat.

Anggaran APBN Penanganan Longsor Ruas Marpoyan-MA Lembu-BTS Provinsi Sumbar tahun anggaran 2022 Nilai Kontrak Rp.15.599.955.000,- dengan kontraktor  pelaksana PT.Melayu Riau diduga kulitas Mutu tidak akan bertahan lama .

Sesuai pengamatan media Realitaonline.com dilapangan lonsor terjadi di jalan lintas wilayah II Provinsi Riau- Sumatera Barat di Kecamatan Kuantan Mudik Kabupaten Kuantan Singingi.

Berdasarkan pengamatan wartawan dilapangan dinding penahan tanah tiang pancang menggunakan besi ditengah patah dan terlihat besi tersebut berkarat,diduga saat pengerjaan pengecoran dikerjakan asal jadi.

Kemudian di lokasi yang sama juga pembangunan kontruksi Diding penahan tanah di jalan lintas Riau- Sumatera Barat masih belum siap dikerjakan terlihat ditutup dengan terpal biru.

'Untuk memenuhi hak masyarakat dalam memperoleh informasi sebagaimana diamanahkan melalaui UU Pokok Pers  No.40 Tahun 1999 serta keterbukaan Informasi Publik yang diatur dalam UU NO.14 Tahun 2008,wartawan media ini mencoba konfirmasi Ka.Satker PJN Wilayah II melalui PPK Hervin melalui whatsApp,mengatakan
"Kpn ada waktu ngopi aja dlu bg,ya klo naik beritanya ga ada gunanya  bg,kan Uda mau ajak ngopi biar jelas," tulisnya singkat.(Senin 5/2/2024).

"Kemudian wartawan media ini mencoba menghubungi SP.anggota DPRD Provinsi Riau melalui telepon selulernya mengatakan " Maaf saya tidak bisa memberikan komentar pada saat ini,karena saya masih sibuk sosialisasi ,setelah pemilu
kita meminta Menteri PUPR Basoeki Hadimoeljono segera copot Satker PJN," Ungkap singkat.

Hingga berita ini diunggah, media ini belum bisa dihubungi  Kejaksaan Tinggi Riau dan belum berhasil mengkonfirmasi ke pihak terkait.(Yulius )....bersambung

 

Kamis, 25/07/2024 - 18:41:18 WIB
Sekdako Pekanbaru Buka Sosialisasi Penyelesaian Hukum Pengadaan Barang dan Jasa

Kamis, 25/07/2024 - 18:33:17 WIB
Disnaker Pekanbaru Ingatkan Pengusaha Utamakan Tenaga Kerja Lokal

Rabu, 24/07/2024 - 15:32:47 WIB
Pj Walikota Pekanbaru Terus Ingatkan RT RW Jaga Netralitas di Pilkada

Rabu, 24/07/2024 - 15:28:28 WIB
39 Hari Sebelum Penghapusan Denda Pajak PBB Berakhir, Cek Jadwal Lapak Darling Besok

Rabu, 24/07/2024 - 14:59:19 WIB
Sosialisasi Kemkominfo RI, Kepala Diskominfotiksan Paparkan Realisasi Call Center 112 di Pekanbaru

Rabu, 24/07/2024 - 14:32:11 WIB
DKP Pekanbaru Beri Bantuan Alat Pengolahan Pangan Kepada 8 Kampung Pangan

Rabu, 17/07/2024 - 15:03:47 WIB
Polda Riau Amankan 19 Orang saat Razia Tempat Hiburan Malam, 16 Positif Narkoba

Rabu, 10/07/2024 - 16:41:24 WIB
Kecelakaan di Tol Pekanbaru-Dumai, Satu Penumpang Meninggal Dunia

Kamis, 27/06/2024 - 09:03:59 WIB
Dugaan Penipuan Penggelapan Uang Pinjaman Ke Bank Kembali Bergulir Di PN. Pekanbaru

Rabu, 19/06/2024 - 19:59:34 WIB
DPP SPKN - Minta Kapolri Tutup Judi Jeckpot Di Riau.

Rabu, 19/06/2024 - 11:49:45 WIB
Kamis Ini Pemko dan Provinsi akan Gelar Aksi Bersih-bersih Sempena Hari Jadi ke-240

Jumat, 14/06/2024 - 20:24:37 WIB
3 Kali Beruntun, Pemko Pekanbaru Raih Penghargaan TPID Berkinerja Baik di Kawasan Sumatera

Kamis, 13/06/2024 - 12:11:55 WIB
Mobil Box Terbalik, Satu Orang Meninggal Terhimpit

Kamis, 13/06/2024 - 07:32:25 WIB
Pemko Pekanbaru Raih Penghargaan Paritrana Award Pemprov Riau

Kamis, 13/06/2024 - 07:28:02 WIB
Pj Wali Kota Koordinasi dengan KPU Pekanbaru Terkait Kesiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 11/06/2024 - 07:16:02 WIB
Warga Minta Jukir Tak sampai 24 Jam

Sabtu, 08/06/2024 - 10:21:43 WIB
Dishub Pekanbaru Ingatkan Pemilik Angkutan Barang dan Orang Patuhi Aturan

Rabu, 05/06/2024 - 14:00:10 WIB
Disperindag Bakal Sanksi Pengelola Jika Tak Terapkan Tarif Parkir Pasar Sesuai Aturan

Jumat, 31/05/2024 - 07:28:55 WIB
Mayat di Perumahan Mandala Jalan Teropong Ternyata Pensiunan BUMN, Ada Darah Bekas Diseret

Rabu, 29/05/2024 - 08:24:03 WIB
Demonstran Tolak Kenaikan UKT dan IPI Berusaha Masuk ke Gedung Rektorat

Rabu, 29/05/2024 - 08:17:35 WIB
Jalan Tol Bangkinang-Koto Kampar Sudah Rampung 100 Persen Jelang Kunjungan Presiden ke Riau

Senin, 27/05/2024 - 13:42:29 WIB
Diduga Disnakertrans Provinsi Riau Kongkalikong Dengan Koperasi Segati Jaya

Sabtu, 25/05/2024 - 21:52:58 WIB
Pj Wali Kota Lepas Relawan Projo Salurkan Bantuan ke Sumbar

Sabtu, 25/05/2024 - 21:47:24 WIB
Jelang Kunjungan Presiden ke Riau, Kebersihan jadi Perhatian Pj Walikota Pekanbaru Risnandar Mahiwa

Rabu, 22/05/2024 - 08:58:24 WIB
Noverwin Saragih PH Terdakwa Feldiansyah: Kami Akan Ajukan Pledoi Atas Tuntutan Jaksa Penuntut Umum

 
HOME | UTAMA
PEMERINTAH KOTA PEKANBARU © 2015