Kesal dengan Suami, IRT Nekat Racuni Anak Tiri

Dibaca sebanyak 3079 kali
Rokan Hilir | Yulius Halawa | Jumat, 10/05/2024 | 12:02:00 WIB
 

Realitaonline.com, PUJUD - Seorang ibu rumah tangga (IRT), Ri (36), warga Kecamatan Tanjung Medan, Rohil diamankan polisi terkait dugaan meracuni anak tirinya. Informasi diperoleh kejadian itu menimpa anak tirinya inisial Ba (11) yang masih duduk di kelas IV SD pada Ahad (5/5) siang.

Dugaan korban keracunan diketahui saat korban di kediaman pamannya di Kepenghuluan Pondok Kresek, Tanjung Medan dimana saat itu kondisi Ba kejang-kejang dan sempat berguling di lantai.

Paman korban Masmin (45) yang sedang diluar kemudian dihubungi isterinya yang menyampaikan terkait keadaan korban yang muntah setelah minum kopi kemasan yang dikasi ibu tirinya tersebut.

Akibat kejadian itu korban langsung dilarikan ke rumah sakit yang ada di Bagan Batu, Kecamatan Bagan Sinembah dan beruntung korban dapat diselamatkan.

Kapolres Rohil AKBP Andrian Pramudianto didampingi Kapolsek Pujud AKP Tri Adiyatmika membenarkan adanya kejadian tersebut, Rabu (8/5) kemarin.

"Tidak senang dengan kejadian itu paman korban melaporkan ke Polsek Pujud," kata kapolres. Belakangan, pada Rabu (8/5) paman korban dan keluarganya kembali datang ke Polsek Pujud dengan membawa ibu tiri korban.

Polisi kemudian melakukan pemeriksaan terhadap Ri dan terungkap adanya upaya pembunuhan tersebut dengan cara memberikan minuman kemasan yang telah dicampur dengan racun tikus.

"Hal itu dikarenakan pelaku sakit hati sama suaminya (ayah korban-red), karena diajak pulang kampung, suaminya selalu menolak," kata kapolres. Saat ini tambahnya, pelaku sudah berada di Polsek Pujud untuk mempertanggung jawabkan perbuatannya.

 

Kamis, 24/10/2024 - 08:24:03 WIB
Hari Ini Logistik Surat Suara Pilgubri dan Pilkada Rohil 2024 Sudah Diterima KPU, Segini Jumlahnya

Selasa, 15/10/2024 - 20:24:02 WIB
Ilhammi dan Basiran Nur Efendi Pimpinan Tetap DPRD Rohil

Selasa, 15/10/2024 - 20:05:21 WIB
Banjir di Bagansiapiapi Mulai Surut

Jumat, 11/10/2024 - 16:34:10 WIB
Plt Bupati Rohil Pimpin Rapat Evaluasi di Lingkungan Setdakab

Jumat, 11/10/2024 - 16:28:51 WIB
Ratusan Warga Mulai Terserang Penyakit, Banjir di Wilayah Rohil Belum Juga Surut

Jumat, 11/10/2024 - 07:03:02 WIB
Ketua PAC Khusus Grib Jaya Desak Polres Rohil Berantas Judi Togel

Rabu, 09/10/2024 - 09:19:35 WIB
Judi Togel Bebas Berkeliaran Di Kecamatan Bagan Sinembah -Rohil

Minggu, 06/10/2024 - 11:10:31 WIB
Judi Togel Menjamur Diwilayah Bagan Sinembah

Sabtu, 05/10/2024 - 16:21:52 WIB
Bawaslu Rohil Gelar Rakor Penurunan Alat Peraga pada Pilkada Serentak 2024

Sabtu, 05/10/2024 - 15:52:13 WIB
Hari Jadi Ke-25 Tahun Rohil, Sejumlah Tokoh Sampaikan Harapan

Rabu, 02/10/2024 - 09:06:31 WIB
Apel Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Kapolres Rohil Ingatkan Personil Optimalkan Cooling System

Rabu, 02/10/2024 - 09:01:52 WIB
Syukuran Hari Jadi ke-4, Perwira Angkatan 49 WAS Polda Riau Sebar Bantuan Sosial

Sabtu, 28/09/2024 - 10:25:08 WIB
Plt Bupati Rohil Ajak Semua Kalangan Sukseskan Pilkada

Sabtu, 28/09/2024 - 10:12:41 WIB
Bawaslu Rohil Terima Sembilan Laporan Terkait Netralitas ASN, Perangkat Desa dan Organisasi

Sabtu, 21/09/2024 - 09:28:44 WIB
Bupati Rohil Dorong Tumbuh Kembang UMKM

Sabtu, 21/09/2024 - 07:01:54 WIB
Tragis! Pemancing Asal Rohil Dimangsa Buaya, Kepala Korban Ditemukan di dalam Perut Buaya

Senin, 16/09/2024 - 17:34:32 WIB
Bupati Rohil Sampaikan Jawaban atas Pandangan Umum Fraksi terhadap Penyampaian Ranperda APBD Perubahan 2024

Senin, 16/09/2024 - 14:45:13 WIB
Songsong Hari Jadi Kabupaten, Sekdakab Rohil Pimpin Rapat Persiapan Bersama OPD

Selasa, 10/09/2024 - 12:37:28 WIB
Jelang Penutupan Pendaftaran CPNS, Sejumlah Formasi di Rohil Nihil Pelamar, Ini Daftarnya

Jumat, 30/08/2024 - 09:10:20 WIB
Ketua PDK Kosgoro Rohil Lantik Pengurus Tingkat Kecamatan dan Kepenghuluan

Jumat, 30/08/2024 - 09:06:53 WIB
Pilkada Rohil, Paslon Afrizal Sintong-Setiawan Gelar Deklarasi Langsung Daftar ke KPUD

Senin, 26/08/2024 - 13:43:00 WIB
Sepekan Dibuka, Pelamar CPNS Rohil Mencapai 45 Orang

Senin, 26/08/2024 - 13:37:15 WIB
Dukung Peran Pers, KPU Rohil Ajak Wartawan Sukseskan Pelaksanaan Pilkada

Selasa, 20/08/2024 - 22:03:49 WIB
Abdul Wahid Hadir Bersama Ustaz Abdul Somad di Tablig Akbar Rohil, Ini Penjelasan Koodinator Tim UAS

Jumat, 16/08/2024 - 18:15:29 WIB
Bupati Minta KONI Rohil Tunjukkan Prestasi, Jangan Hanya soal Anggaran Saja

 
HOME | UTAMA
PEMERINTAH KABUPATEN ROKAN HILIR © 2015
>