Tampang 4 Debt Collector Culik-Sekap IRT di Rohil gegara Utang Suami

Dibaca sebanyak 490 kali
Rokan Hilir | Yulius Halawa | Kamis, 26/10/2023 | 04:35:57 WIB
 
Wajah debt collector penculik IRT di Rokan Hilir, Riau

Realitaonline.com, Rokan Hilir - Empat debt collector di Rokan Hilir, Riau ditangkap karena nekat menculik dan menyekap ibu rumah tangga bernama Maya (35) dikarenakan utang suaminya. Berikut tampang empat pelaku.

Kapolres Rohil AKBP Andrian Pramudianto mengatakan ada tujuh pelaku yang beraksi saat kejadian. Dari tujuh pelaku tersebut, empat ditangkap dan ditahan.

"Pelaku tujuh orang. Empat ditangkap dan ditahan," kata Andrian, Rabu (25/10/2023).

Andrian menyebut empat orang ditangkap yakni Parida Hefni, Maspardi, Robi Kelana dan Hendra Trijaya Ritonga. Sementara itu dua pelaku yang tak ditahan adalah Irma Dani dan Nurainun.

"ID dan NU tidak ditahan. Sementara satu pelaku lain inisial DH (Deni Harahap) jadi DPO, masih dikejar," kata Kapolres.

Deni Harahap sendiri tercatat sebagai PNS di Rokan Hilir. Kini polisi masih mencari keberadaan Deni yang terlibat dalam aksi penculikan tersebut.

 

Diketahui aksi penculikan dan penyekapan terjadi pada 17 Oktober lalu. Saat kejadian, pelaku PH, MA, RK, HTR, ID, DH dan NUI datang mencari suami korban, Sumilan.

 

Namun saat itu Sumilan tak ada di rumah. Setelah tak bertemu Sumilan, para pelaku akhirnya meninggalkan rumah korban dan berhenti di sebuah toko di Bagan Sinebah, Rokan Hilir.

 

Saat itulah para pelaku mengatur siasat jahat. Pelaku memancing korban untuk datang ke toko buah tempat pelaku sembunyi untuk melakukan penyekapan.

 

Korban yang tak tahu datang dan diculik. Dia dimasukkan paksa dalam mobil dan dibawa ke rumah salah satu pelaku. Tak sampai di situ, korban juga dikurung oleh pelaku dengan posisi jendela dipaku dan pintu dikunci.

 

Senin, 22/07/2024 - 20:57:30 WIB
Gerak Cepat Pemadam Kebakaran Selamatkan Vihara Budhasasana

Jumat, 19/07/2024 - 18:55:25 WIB
KPU Rohil Gelar Sosialisasi Pencalonan Cakada 2024

Rabu, 17/07/2024 - 15:11:25 WIB
Heboh! Warga Temukan Mayat Terbenam di Parit

Selasa, 16/07/2024 - 20:13:07 WIB
Mayat Pria tak Dikenal Ditemukan Tergantung di Pohon Karet, Kondisinya Mulai Membusuk

Senin, 15/07/2024 - 12:58:52 WIB
Rohil Syamsuri memberikan trophy kepada pemenang turnamen sepakbola Bupati Cup Tahun 2024.

Sabtu, 13/07/2024 - 22:33:50 WIB
DPO Kasus Narkoba Ditangkap di Bangko

Kamis, 11/07/2024 - 21:24:10 WIB
Dua Oknum Anggota Polres Rohil Dituntut 7 Tahun Penjara

Kamis, 04/07/2024 - 21:37:18 WIB
Kepolisian Berperan Penting Wujudkan Keamanan

Selasa, 02/07/2024 - 08:07:28 WIB
Jalan Lintas Kubu Rohil Akan Diperbaiki Menggunakan Alokasi Dana DBH Sawit

Rabu, 26/06/2024 - 10:06:11 WIB
Propam Cek Handphone Personel Polisi, Cegah Pengunaan Aplikasi Judi Online

Kamis, 20/06/2024 - 18:53:56 WIB
DLH Rohil Laksanakan Kurban 7 Ekor Sapi pada Iduladha 1445 H

Kamis, 20/06/2024 - 18:46:04 WIB
Pemkab Sambut Kajari Rohil Secara Adat Melayu

Rabu, 19/06/2024 - 12:26:50 WIB
Jaga Keberagaman, Bupati Rohil Hadiri Peresmian Vihara di Panipahan

Kamis, 13/06/2024 - 07:45:42 WIB
Polsek Simpang Kanan Bakti Sosial Bersihkan Tempat Ibadah

Kamis, 13/06/2024 - 07:39:33 WIB
PHR Lakukan Perbaikan Jalan Bangko-Pinang di Rohil

Selasa, 11/06/2024 - 07:22:41 WIB
Pertama, Ajang Bujang Dara Digelar di Tempat Terbuka

Sabtu, 08/06/2024 - 10:38:11 WIB
Ditabrak Anak Pemilik Motor, Pelarian Pelaku Curanmor di Bagan Batu Berakhir

Sabtu, 08/06/2024 - 10:29:57 WIB
Digerebek, Satnarkoba Polres Rohil Tangkap Pengedar dan Pembeli Sabu

Selasa, 04/06/2024 - 07:26:47 WIB
PPK dan Panwascam Koordinasi dengan Polsek Simpang Kanan

Sabtu, 01/06/2024 - 18:43:32 WIB
Bupati Rohil Apresiasi KPU dan Bawaslu

Rabu, 29/05/2024 - 08:10:58 WIB
DPRD Taja Pembahasan LKPj Bersama Pemkab Rohil

Senin, 27/05/2024 - 16:19:17 WIB
Lantik 552 PPS, Ketua KPU Rohil Ingatkan Profesionalitas dan Integritas

Jumat, 24/05/2024 - 07:05:03 WIB
Ketua DPRD Rohil Hadiri Peringatan Harkitnas 2024

Rabu, 22/05/2024 - 21:50:59 WIB
Kunjungi Sekretariat PAN Rohil, dr Suratmin Sebut Jalin Komunikasi

Selasa, 21/05/2024 - 22:19:02 WIB
DPRD Kembali Agendakan Pembahasan LKPj 2024

 
HOME | UTAMA
PEMERINTAH KABUPATEN ROKAN HILIR © 2015
>